Retur Produk

Anda tidak puas dengan produk kami? Pengembalian barang itu sangat mudah

Sebelum Anda mengirimkan produk kembali kegudang kami, mohon lakukan langkah berikut :
1. Pastikan tanggal Anda meretur produk tidak lebih dari 30 hari dari tanggal order
2. Pastikan produk belum pernah dicuci, pricetag atau brand tag belum dilepas dari produk.
3. Isi formulir berikut dan tunggu hingga Anda mendapatkan nomor "ID Retur" dari staff kami (dikirim via email)
4. Tulis ID retur (dari email kami) pada kolom yang telah disediakan (wajib diisi) pada berkas pengembalian barang di bagian bawah invoice (disertakan dalam pengiriman)
5. Kemas produk kemudian lapisi dengan kertas koran, lalu tempel berkas retur pada bagian depan paket, rekatkan dengan lakban bening
6. Kami akan mengirim konfirmasi via email jika barang retur telah diterima
7. Permintaan retur Anda akan segera diproses
8. Keterangan : biaya kirim pengembalian ditanggung oleh pembeli

Info Pembelian
Informasi Produk & alasan untuk retur